Lowongan Kerja Area Assistant Sales Manager PT Unilever Indonesia, Tbk Tahun 2019

LOWONGANKERJA15.COM, Lowongan Kerja Area Assistant Sales Manager PT Unilever Indonesia, Tbk Tahun 2019. Banyak hal yang diinginkan perusahaan saat Anda melamar pekerjaan yaitu keahlian dan pengalaman yang anda miliki. Perlihatkan pengalaman yang anda miliki selama anda ada di perkuliahan ataupun perusahaan terdahulu. Tunjukkan berbagai pengalaman pada saat melakukan wawancara kerja, idealnya pengalaman tersebut yang menyesuaikan dengan posisi jabatan. Bila anda baru saja lulus dari perkuliahan dan belum memiliki pengalaman bekerja di perusahaan, Sebaiknya anda memberitahu pengalaman Anda pada saat duduk di bangku perkuliahan yaitu magang di perusahaan ataupun Mengikuti berbagai pelatihan-pelatihan. Pelamar yang memiliki banyak pengalaman, pastinya sudah lebih cepat beradaptasi dan memiliki kompetensi yang unggul di bidang tertentu. Hal inilah Mengapa perusahaan lebih mengutamakan calon pelamar yang sudah memiliki pengalaman kerja karena lebih cepat untuk beradaptasi dengan pekerjaannya. Disamping itu calon pelamar yang berpengalaman memiliki pola pikir yang lebih tinggi wawasannya untuk berkembang. Berikut ini adalah informasi terbaru mengenai rekrutmen lowongan kerja di instansi PT Unilever Indonesia Tbk tahun 2019. PT Unilever Indonesia Tbk merupakan anak perusahaan dari Unilever yang memiliki peran dalam bidang industri produk-produk Home and Personal Care, serta Foods dan Ice Cream di Indonesia. Portofolio Unilever Indonesia mencakup banyak dari brand-brand yang sangat digemari dan populer di dunia, seperti Pepsodent, Pond's, Lux, Lifebuoy, Dove, Sunsilk, Clear, Rexona, Rinso, Wall's, Blue Band, Bango, dan masih banyak lagi, Dalam meningkatkan kompetensi kini Unilever Indonesia membuka lowongan kerja online dengan persyaratan sebagai berikut


Rekrutmen PT Unilever Indonesia, Tbk, lowongan Tahun 2019


Area Assistant Sales Manager

Tugas seorang AASM adalah membuat perencanaan dan mencapai target penjualan di pasar tradisional yang berada di bawah tanggungjawabnya.

Kualifikasi yang diminta adalah sebagai berikut:

  • S1 dari semua jurusan 
  • Dengan IPK minimum 2,80
  • Usia maksimum 28 tahun
  • Aktif di kegiatan organisasi kampus
  • Dinamis dan senang bekerja lapangan
  • Komunikatif dan memiliki kemampuan menyesuaikan diri yang baik
  • Sehat dan memiliki stamina yang tinggi
  • Bersedia ditempatkan di seluruh Indonesia
  • Domisili asli Semarang dan sekitarnya lebih diutamakan

Hanya kandidat yang memenuhi kualifikasi yang akan diproses.

Deadline:22 Januari 2019

Jika kawan kawan memiliki ketertarikan untuk bekerja Area Assistant Sales Manager dalam perusahaan PT Unilever Indonesia, Tbk, silakan ikuti prosedur lowongan pekerjaan berikut 

Hanya kandidat terbaiklah yang akan diproses
Seluruh tahapan seleksi tidak dipungut biaya apapun
Waspadalah terhadap tindak penipuan yang kerap kali terjadi
Pendaftaran dilakukan secara online
Silakan Registrasi 

Post a Comment

Previous Post Next Post